Indonesia Target Juara di SEABA

Indonesia Target Juara di SEABA
Indonesia Target Juara di SEABA
“Jujur saya memang belum tahu kekuatan lawan. Namun, dari yang sebelum-sebelumnya, kekuatan mereka tidak akan berbeda banyak. Jadi sedikit banyak kami sudah siap untuk mengantisipasi smeua lawan,” tegas Rastafari.

Kejuaraan SEABA akan menjadi jalan bagi semua negara untuk bertanding di FIBA Asia di Filipina 1-11 Agustus mendatang. Nantinya, akan diambil dua tim yang bakal bertanding di Filipina. Dengan komposisi tersebut, Indonesia memiliki peluang sangat besar untuk bisa berlaga di Filipina. (jos/jpnn)

JAKARTA - Status sebagai tuan rumah membuat Timnas basket Indonesia membidik target tinggid I SEABA kesepuluh di Medan, 20-23 Juni mendatang. Tim


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News