Indonesia Tuan Rumah Konferensi Internasional Kependudukan
Kamis, 30 November 2017 – 19:19 WIB
Salah satunya dengan menggelar konferensi internasional PPD.
Penyelenggaraan ini pun mencerminkan peran penting Indonesia dalam pembangunan penduduk.
“Sampai saat ini sejumlah negara seperti Filipina, Vietnam, dan Laos datang ke Indonesia untuk belajar dasar-dasar pembangunan manusia, mulai komunikasi, publikasi, hingga penanganan pasien di puskesmas,” jelas Nofrijal.
Dalam rangkaian acara, para delegasi PPD juga mengunjungi Kampung KB Malangrejo serta Pusat Informasi dan Konseling (PIK) Remaja Semarak di Yogyakarta. (aan/c17/wir/jpnn)
Delegasi Asing Pelajari Kampung KB dan PIK Remaja
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Kemenpora-BKKBN Sepakat Tingkatkan IPP Nasional Domain Partisipasi & Kepemimpinan Serta Kesehatan
- Gelar Program Goes to Campus, Kemenpora-BKKBN Edukasi Mahasiswa ULM Cara Bangun Keluarga Berdaya
- Untad Palu Jadi Tempat Pelatihan Keluarga Muda Berdaya-Siap Nikah, Dihadiri 300 Mahasiswa
- Kemenpora-BKKBN Lanjutkan Goes to Campus, Kali Ini Hadir di Unkhair Ternate
- Kolaborasi Kemenpora dan BKKBN Siapkan Pemimpin Muda Berdaya di Serambi Makkah
- Ahli Kesehatan Sebut Obesitas Anak Tak Berkaitan dengan Air Minum Dalam Kemasan