Indonesia vs Uzbekistan: Shin Tae Yong Bicara Kualitas Singa Putih Muda
Selasa, 07 Maret 2023 – 05:18 WIB
"Kami optimistis akan menyajikan permainan terbaik karena kondisi pemain juga baik. Mental para pemain makin kuat," tambah dia.
Shin Tae Yong sendiri memiliki pengalaman manis kala jumpa Uzbekistan, tepatnya ketika masih melatih Uzbekistan.
Pelatih 52 tahun itu mengantar Korea U-23 menang 2-1 atas Uzbekistan di Piala AFC U-23 2016. Kemudian, bermain imbang 0-0 melawan Uzbekistan di Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Asia.(pssi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Shin Tae Yong berbicara soal kualitas Uzbekistan yang bakal menjadi lawan Timnas U-20 Indonesia pada laga terakhir Grup A Piala Asia U-20 2023.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Indonesia vs Arab Saudi 2-0: Marselino Ferdinan Mengaku Punya Firasat
- Indonesia vs Arab Saudi: Shin Tae Yong tak Hanya Memuji Marselino Ferdinan
- Marselino Ferdinan 2 Gol, Ada Pemain Timnas Indonesia Blak-blakan Memberi Sanjungan
- Nasib Shin Tae-yong, Antara Ocehan di Medsos & Sikap Suporter Sejati Timnas Indonesia
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Shin Tae Yong tidak akan Memaksakan Memainkan Kevin Diks