Indopol Survey: Elektabilitas Abdul Wahid-SF Haryanto di Kampar Unggul
Kamis, 26 September 2024 – 14:51 WIB
"Semenetara yang belum menentukan pilihan banyak di Kecamatan Koto Kampar Hulu, Kuok, Perhentian Raja, Salo, Tapung Hilir, Gunung Sahilan, dan Kampar," tuturnya.
Survei Indopol Survey menjelang Pilgub Riau yang dilakukan di Kampar terhadap 600 responden melalui wawancara tatap muka pada 5-9 September 2024.
Survei dilakukan menggunakan metode pengambilan sampel multistage random sampling dan dilakukan quality control secara berlapis, agar tidak ada kesalahan yang berarti dalam pengambilan sampel. Margin of error sebesar lebih kurang 4,0% dengan tingkat kepercayaan 95%.(fat/jpnn)
Elektabilitas Abdul Wahid-SF Haryanto di Kampar unggul dibanding dua rivalnya di Pilgub Riau berdasarkan hasil survei Indopol Survey.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Aktivis Dorong Semua Pihak Mewujudkan Pilkada Maluku Utara Aman dan Nyaman
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Polda Riau dan TNI Sebar 1.615 Personel Demi Kelancaran Pilkada 2024
- Tim Hukum RIDO Kecam Persekusi yang Dialami Sukarelawannya yang Pasang Stiker
- Pak Gubernur Ini Menjadi Salah Satu yang Diamankan KPK, Kasusnya Diduga Pungutan Pilkada