Induk Facebook Siapkan Aplikasi Tandingan Twitter
Jumat, 09 Juni 2023 – 19:01 WIB
Meta pun tengah berdiskusi dengan Oprah Winfrey hingga Dalai Lama untuk melihat apakah para figur publik tersebut tertarik untuk menjajal aplikasi baru mereka.
"Project 92" tersebut sudah dikembangkan sejak Januari 2023 dan diyakini akan datang dalam waktu dekat. (theverge/ant/jpnn)
Rencana perusahaan induk Facebook, Meta membuat aplikasi tandingan Twitter akhirnya segera terwujud.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba
- Pengguna Instagram Kini Bisa Mengatur Rekomendasi Sesuai Selera
- Meta Bakal Menayangkan Iklan di Threads Mulai Tahun Depan
- Cabup Empat Lawang Joncik Muhammad Diisukan Meninggal, Teman & Keluarga Menangis
- Kementerian Komdigi Gandeng Google hingga Meta Untuk Berantas Judol
- Meta Menguji Coba Fitur Pengenalan Wajah Baru Demi Tangkal Penipuan