Industri Blockchain Indonesia Semakin Menarik Minat Masyarakat
Tahun ini, KoinX telah berhasil mengundang para pemain blockchain global dan lokal terdepan ke Indonesia Blockchain Summit. Di antara pemain global adalah Genesis capital, PreAngel, Evo capital, Aelf, kronos, Ultrain, Zcoin, Edenchain, Perlin, Mars Finance, Chainup, Jinse Finance, OEX, 1-3 labs capital, BitTemple, dan banyak lainnya.
Di antara tamu VIP Indonesia yang diundang adalah dari pihak Kementerian, proyek blockchain lokal seperti Hara Token, Vexanium, Asosiasi Blockchain Indonesia dan masih banyak lagi.
“ Untuk lebih lanjut mendukung dan mempercepat adopsi serta inovasi blockchain di Indonesia, KoinX berencana untuk menyelenggarakan acara ini setiap tahun dengan konsep yang lebih besar dari para pembicara dan juga pesertanya,” pungkas Samuel. (flo/jpnn)
Indonesia Blockchain Summit diselenggarakan dengan tujuan memberi kesempatan bagi semua pihak untuk memahami potensi ekonomi blockchain di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Ribuan Peserta Ramaikan Indonesia Blockchain Week 2024
- Flipster Hadirkan Penarikan Kripto Bebas Biaya Melalui Kolaborasi BNB Chain
- Platform Tara Cash Permudah Pelanggan Konversi Mata Uang Kripto
- Harga Bitcoin & Aset Kripto Lain Naik Signifikan
- Mahasiswa President University Jawara Kompetisi Blockchain di Amerika Serikat
- Dukung Coinfest 2024, Upbit Indonesia Soroti Inovasi Blockchain di RI dan Asia