Industri Desain Custome Toys Memiliki Potensi Sangat Besar
Pria kerap disapa Apo mengaku selama setahun sudah menekuni industri kreatif custom toys, ia sudah menerima pesanan untuk mendesain mainan sebanyak 20 pcs.
“Sekitar 20 pcs ya, karena baru bener-bener terjun itu setahun, sebelumnya saya cat buat pribadi, buat produksi pribadi,” ungkap Apo.
Hal senada juga disampaikan Custom Painter Keaneric mengaku dirinya bersama dengan komunitas IDS (Indonesia DesignerToys Society), pernah melelang hasil desainnya mencapai Rp 10 juta.
“Jadi, dulu saya bersama teman-teman komunitas pernah melelang hasil design toys dengan harga sebesar Rp10 juta untuk satu jenis figure statue,” kata Keaneric.
"Saya berharap anak-anak muda di Indonesia mampu menjadi kreator yang andal di Indonesia maupun luar negeri," tuturnya. (rhs/jpnn)
Director of toys Paulus Hyu menilai industri desain custome toys memiliki potensi pasar sangat besar di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- RI Sulit Mencapai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Kalau Mengandalkan Kapasitas Fiskal
- Khofifah-Emil Punya Komitmen Konkret Menjadikan Jatim Episentrum Ekonomi Indonesia Timur
- Pemkot Kupang Dorong Kemudahan Investasi untuk Penyerapan Tenaga Kerja
- Garudafood Dorong Ekonomi Inklusif, Berdayakan UMKM
- Waspada Efek Luar Biasa dari Kenaikan PPN 12 Persen