Industri Logistik Minta Tarif Tol JTCC Dievaluasi, Ini Alasannya
Jumat, 06 Desember 2024 – 06:04 WIB
Namun, tarif yang tinggi membuat para pengusaha logistik memilih rute tol lain dan baru menggunakan tol ini sebagai alternatif saat kondisi darurat.
"Hal ini tentu mengurangi potensi efisiensi waktu dalam kelancaran logistik dengan menggunakan Tol Cibitung - Cilincing," tuturnya.
SCI berharap adanya diskusi bersama antara operator tol, pemerintah, dan pelaku logistik untuk mencari solusi terbaik terkait tarif JTCC.
"Kita semua punya tujuan yang sama, yaitu mendukung kelancaran dan efisiensi logistik. Untuk itu, kami siap berdialog dengan semua pihak untuk mencari solusi terbaik," ujar Sugi.(mcr10/jpnn)
Tarif Tol Cibitung-Cilincing (JTCC) dinilai terlalu mahal bagi kalangan pengusaha logistik.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- SPSL Berhasil Memenuhi Sertifikasi Halal pada Layanan Logistik & Cold Storage
- ILCS Kembangkan Digital Maritime Development Center di Yogyakarta
- Bea Cukai Dorong Efisiensi Logistik & Ekspor
- Kick Avenue Gandeng TIKI sebagai Kurir Resmi
- Sambut 2025, Troben Resmi Ganti Logomark
- Diskon Berakhir, Tarif Tol TERPEKA Kembali Normal