Industri Migas Tingkatkan Local Content
Rabu, 04 Maret 2009 – 08:44 WIB

Industri Migas Tingkatkan Local Content
Menurut Priyono, jika 55 persen bisa diserap oleh industri dalam negeri, hal itu bisa memberi multiplier effect bagi perekonomian nasional. BPMigas juga akan mengidentifikasi kemampuan industri dalam negeri yang menjadi penyedia barang dan jasa sektor migas. "Kemampuan penyedia barang dan jasa harus ditingkatkan agar bisa memenuhi standar KKKS dan lebih kompetitif," ujarnya.
Baca Juga:
Dia menambahkan, pandangan negatif terkait cost recovery juga perlu direvisi. Cost recovery adalah biaya operasi KKKS yang diganti oleh pemerintah. Selama ini cost recovery dipandang sebagai beban karena diasumsikan dinikmati KKKS. Padahal, cost recovery bisa dianggap spending (belanja). "Karena itu, yang terpenting bagaimana spending bisa diserap industri dalam negeri," katanya. (owi/dwi)
JAKARTA - Badan Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (BPMigas) berkomitmen meningkatkan belanja sektor migas pada industri dalam negeri.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil