Industri Pegas Bergairah, Indospring Jajaki Pasar Rusia
Rabu, 06 Juni 2018 – 01:18 WIB
Direktur PT Indospring Tbk Bob Budiono menambahkan, hingga triwulan pertama tahun ini, penjualan bersih membukukan Rp 572,684 miliar.
Angka itu naik 24 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama 2017 sebesar Rp 461,838 miliar.
Sementara itu, ekspor senilai Rp 187,247 miliar dan domestik Rp 385,437 miliar.
Di sisi lain, laba bersih naik 62,7 persen atau senilai Rp 28,049 mililar. (res/c25/sof)
PT Indospring Tbk sedang berusaha mencari pasar ekspor baru. Hal itu dilakukan untuk mendukung penjualan ekspor.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Pertamina Temukan Sumur MNK, Peneliti: Bagus, Ini Upaya untuk Tingkatkan Produksi
- Mendes Yandri Optimistis Desa Mampu Penuhi Bahan Baku Protein Program Makan Bergizi Gratis
- Kembangkan Bisnis, Anak Usaha ABMM Akuisisi Perusahaan Logistik Global Asal Prancis