Infina Dorong UKM dan UMKM Indonesia Bangkit di Tengah Pandemi Covid-19
Sabtu, 22 Agustus 2020 – 22:50 WIB

Founder Infina, Oktora Irahadi. Foto: Dokpri
Mekanisme untuk program ini terbilang mudah, para influencer yang memiliki follower di atas 1000 (seribu) bisa ikut bergabung dan mendaftar di WWW.INFINA.ID sebagai influencer.
Nantinya deretan influencer ini akan dipilih oleh para UKM & UMKM yang telah bergabung di INFINA untuk membantu memasarkan produk mereka. Menariknya, satu postingan para influencer akan dihargai mulai dari Rp 15.000,- (Lima belas ribu rupiah).(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Infina bertujuan untuk membantu para UKM & UMKM Indonesia yang saat ini jumlahnya ada sekitar 64 juta.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee
- Bea Cukai Dorong Potensi Daerah ke Pasar Global dengan Gencar Sosialisasi Ekspor
- ASIPPINDO Dukung Perluasan Askses Pembiayaan Inklusif Bagi Pelaku UMKM
- Beri Asistensi UMKM Berorientasi Ekspor, Bea Cukai Cikarang Kunjungi Baragakai
- ICS Compute Luncurkan Secure Saver Edge, Solusi CDN Revolusioner