Infinix Kenalkan Pengisian Daya Canggih, Bisa Charger HP 50 Persen Cuma 4 Menit
Sabtu, 02 Juli 2022 – 21:40 WIB

Ilustrasi Infinix Zero 5 (Foto: Ist/jpnn)
Hal tersebut untuk menjaga suhu baterai tetap rendah.
Infinix mengungkapkan sistem Thunder Charge menggunakan dua baterai 8C yang masing-masing daya 90W.
Sistem itu memiliki beberapa lapisan perlindungan juga dan peningkatan efisiensi untuk menjaga suhu panas seminimal mungkin.
Kedua baterai itu akan disuplai oleh tiga pompa pengisian daya dengan efisiensi konversi 99%.
Semua upaya itu untuk mengurangi panas saat ponsel diisi daya.
Sistem Thunder Charge memiliki 111 mekanisme keamanan softwarer dan hardware.
Itu demi mencegah hal yang tidak diinginkan seperti suhu tinggi, peningkatan tegangan, interferensi elektromagnetik, dan sebagainya.
Kemudian ada 20 sensor suhu yang memantau port USB, chip pengisian daya, baterai, dan lokasi penting lainnya.
Infinix baru saja memperkenalkan teknologi pengisian daya cepat yang diberi nama 180W Thunder Charge.
BERITA TERKAIT
- Infinix NOTE 50 Series, AI Gaming Phone dengan Performa Tangguh dan Fitur Canggih
- Suzuki Resmi Meluncurkan Mobil Listrik e Vitara, Ditawarkan 2 Pilihan Baterai
- Infinix High Speed Hair Dryer, Kombinasi Elegan dengan Harga Terjangkau
- Infinix HOT 50 Series Andalkan Helio G100, Harga Mulai Rp 1,6 Jutaan
- Infinix SMART 9, Rekomendasi HP Sejutaan Tahan Air dan Debu
- Gegara Masalah Pengisian Daya, GM Hentikan Penjualan Blazer EV