Infinix Note 12 Siap Dirilis Akhir Bulan Ini, Intip Spesifikasinya
jpnn.com, JAKARTA - Infinix tengah mempersiapkan smartphone terbaruya, Note 12 yang akan diluncurkan pada Selasa (31/5).
Peluncuran HP itu akan dirilis secara langsung di akun media sosial Infinix Indonesia.
"Lewat Infinix Note 12, kami ingin membagikan semangat baru untuk para anak muda Indonesia," kata Sergio Ticoalu sebagai Country Marketing Manager Infinix Indonesia dalam keterangan tertulsinya, Jumat (27/5).
Dia menambahan ponsel akan menghadirkan berbagai fitur-fitur khas multitasking.
Ditilik dari spesifikasinya, Infinix Note 12 membawa prosesor MediaTek Helio G96 yang bisa meningkatkan tampilan visual dan performa secara signifikan.
Hal itu akan membuat pengalaman pengguna dalam melakukan beragam kegiatan multitasking meningkat pesat.
Infinix Note 12 membawa layar FHD+ AMOLED 6,7 inci yang sudah didesain sedemikian rupa.
Layarnya juga lebih terang dengan 100% DCI-P3 Color Gamut.
Infinix tengah mempersiapkan smartphone terbaruya, Note 12 yang akan diluncurkan pada Selasa (31/5).
- Infinix Hot 30 Play Resmi Dijual, Punya Baterai Besar, Harga Terjangkau
- Infinix Hot 30 Play Siap Meluncur di Indonesia, Ini Bocoran Spesifikasinya, Wow
- Infinix Hot 30 Meluncur di Indonesia, Cek Harganya di Sini
- Resmi Meluncur, Infinix Hot 30i Bawa RAM & Kamera Besar, Harga Sejutaan
- Infinix Zero 5G 2023 Meluncur di Indonesia, Spesifikasinya Enggak Wajar
- Infinix Hot 20i Meluncur di Indonesia, Pakai Chipset Gaming, Harga Rp 1 Jutaan