Inflasi Indonesia Lebih Baik dari Amerika Serikat di Bawah Koordinasi Airlangga

Inflasi Indonesia Lebih Baik dari Amerika Serikat di Bawah Koordinasi Airlangga
Dokumentasi - Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mendampingi Presiden Jokowi. Foto: Kemenko Perekonomian.

Kondisi tersebut kurang menguntungkan bagi Indonesia mengingat Indonesia tidak memiliki perjanjian perdagangan bebas atau Free Trade Agreement (FTA) dengan Amerika Serikat.

“Hanya memang karena (Indonesia) belum punya FTA (dengan Amerika Serikat), jadi yang diuntungkan masih Vietnam, Thailand dan beberapa negara lain di ASEAN. Indonesia sedang mempersiapkan (perjanjian) perdagangan dengan Amerika,” kata Menko Airlangga. (gir/Antara/jpnn)


Inflasi Indonesia lebih baik dibanding Amerika Serikat dan sejumlah negara G20 lain di bawah koordinasi Airlangga.


Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News