Inflasi Indonesia Lebih Tinggi Ketimbang Malaysia
Sabtu, 11 Maret 2017 – 16:27 WIB
Selain inflasi yang sesuai sasaran, memang masih ada syarat lain untuk menurunkan suku bunga acuan.
Hal itu adalah menjaga current account deficit (CAD) atau defisit transaksi berjalan di level yang telah ditetapkan.
’’Tapi memang kuncinya harus inflasi yang rendah dan juga CAD yang rendah. Kalau bisa CAD kita maintain satu sampai dua persen itu lebih baik karena negara tetangga kita itu surplus current account,’’ katanya. (dee/c17/sof)
Indeks harga konsumen (IHK) atau inflasi hingga pekan kedua Maret 2017 sebesar 0,18 persen.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Rupiah Hari Ini Makin Ambyar Terpengaruh IHK Amerika
- Pemerintah Fokus Menjaga Aliran Investasi untuk Pembangunan Masa Depan
- Inflasi AS Melebihi Ekspektasi, Bitcoin Bertahan di Level Sebegini
- Ekonom Sebut Deflasi Perlu Segera Dikendalikan
- Mendagri Tito: Daya Beli Masyarakat tidak Menurun, tetapi Meningkat
- Airlangga Hartarto: Inflasi Indonesia Tetap Stabil Seiring Daya Beli Masyarakat Masih Terjaga