Inflasi Mereda, Harga Emas Melonjak Tajam hingga USD 200 Per Ounce
Rabu, 14 Desember 2022 – 06:02 WIB

Harga Emas Pegadaian 10 Desember 2022, Antam dan UBS Cerah. Foto Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Kontrak emas paling aktif untuk pengiriman Februari di divisi Comex New York Exchange, melonjak USD 33,20 atau 1,85 persen menjadi ditutup pada USD 1.825,50 per ounce, setelah mencapai puncak sesi di USD 1.836,80 yang tertinggi sejak 27 Juni.
Emas berjangka anjlok USD 18,40 atau 1,02 persen menjadi USD 1.792,30 pada Senin (12/12), setelah menguat USD 9,20 atau 0,51 persen menjadi USD 1.810,70 pada Jumat (9/12).(antara/jpnn)
Harga emas menguat tajam pada akhir perdagangan Selasa (Rabu pagi WIB), kembali bertengger di atas level psikologis USD 1.800 per ounce.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Inul Daratista Mengaku Sering Dikasih Emas dari Titiek Puspa, Alhamdulillah
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Harga Emas Antam Hari Ini 21 April 2025, juga UBS dan Galeri24
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- Bitcoin Menawarkan Solusi Perlindungan Nilai Aset dari Inflasi