Inflasi Tahunan 2022 Tembus 5,51 Persen, Ini Pemicunya

Inflasi Tahunan 2022 Tembus 5,51 Persen, Ini Pemicunya
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi Desember 2022 mencapai 0,66 persen secara month-to-month (mtm) dibandingkan bulan sebelumnya. ANTARA/Astrid Faidlatul Habibah.

"Kelompok pengeluaran yang mengalami penurunan indeks, yaitu: kelompok informasi, komunikasi, dan jasa keuangan sebesar 0,36 persen," ungkap Margo.(mcr28/jpnn)

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi Desember 2022 mencapai 0,66 persen secara month-to-month (mtm) dibandingkan bulan sebelumnya.


Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News