Info dari Bu Menlu soal Data WNI Pulang dari Luar Negeri pada Masa Pandemi
Senin, 11 Mei 2020 – 20:28 WIB

Menteri Luar Negeri RI Retno LP Marsudi. Foto: dokumen JPNN.Com
Ke depan, kata dia, sebanyak 333 WNI dari Mesir dan Oman akan kembali ke tanah air. Namun, Retno belum bisa memerinci waktu pemulangan WNI dari Mesir dan Oman ini.
“Hari ini akan tiba WNI dari Bangladesh sejumlah 196 WNI. Selain itu, pada hari ini juga akan tiba 567 awak kapal WNI yang bekerja di tiga kapal pesiar melalui pintu masuk Pelabuhan Tanjung Priok dan bandara Soekarno Hatta," pungkas dia. (mg10/jpnn)
Menlu Negeri Retno Marsudi membeber data tentang jumlah warga negara Indonesia (WNI) di luar negeri yang telah pulang ke Indonesia akibat pandemi virus corona.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Menko Yusril Pastikan RI Lindungi WNI yang Hadapi Masalah Hukum di Luar Negeri
- Menlu Sugiono Pastikan tidak Ada WNI Jadi Korban Gempa Myanmar
- Bus Rombongan Umrah Kecelakaan di Saudi, 6 WNI Wafat
- Fasilitasi WNI yang Ingin Magang ke Jepang, BNI Gandeng Serbaindo Edutechno
- Akademisi: Sebagian WNI di Suriah Layak Mendapat Kesempatan Kedua
- Soal Wacana Driver Wajib Ber-KTP Bali, Pemda & Pemerintah Pusat Diminta Lakukan Hal ini