Info Terbaru dari Kompol Rengga, Dewi Perssik dan Asistennya Siap-siap Saja
Asisten Dewi Perssik, Riski Sobari yang baru menyadari kalau koper bosnya itu sudah dibobol pencuri bergegas lapor ke Polresta Bandara Soekarno-Hatta.
Laporan tersebut diteruskan ke Polda Kaltim dan Polresta Balikpapan.
Setelah melakukan penyelidikan yang berliku, polisi berhasil meringkus RS di tempat kerjanya di Bandara SAMS Sepinggan pada Minggu (3/7).
Mantan Kasat Reskrim Polres Berau itu menambahkan pihaknya juga tengah mendalami keterangan yang disampaikan tersangka RS yang menyebut ada oknum pekerja di Bandara SAMS Balikpapan yang melakukan tindakan serupa
"Kami masih melakukan penyidikan terhadap pelaku dan penyelidikan dari laporan-laporan kehilangan barang yang sudah ada masuk. Pelapor kehilangan barang berharganya saat habis melakukan penerbangan dari Bandara SAMS," pungkas Kompol Rengga. (mcr14/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Kompol Rengga menyampaikan info terbaru terkait perkembangan kasus pencurian perhiasan yang dialami pedangdut Dewi Perssik
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Kasus Guru Honorer Supriyani: Dokter Forensik Ungkap Kondisi Luka di Paha Siswa, Ternyata
- Spesialis Pencurian Toko Baju Lintas Provinsi Diamankan, Kerugian Rp2 Miliar
- Bea Cukai dan Bareskrim Polri Bongkar Penyelundupan Narkotika di Perairan Aceh Tamiang
- Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Satwa Dilindungi di Bandara Soetta, Pelakunya WN India
- Efek Kasus Guru Honorer Supriyani: Camat-Jaksa Hilang Jabatan, Polisi Diperiksa Propam
- Propam Periksa Guru Supriyani soal Permintaan Rp 50 Juta dari Polisi