Info Terbaru dari Pj Bupati Bekasi Soal Penerimaan PPPK Guru Agama
Kamis, 21 September 2023 – 14:58 WIB

Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan (kanan) saat mengunjungi Kantor KemenPAN-RB di Jakarta, Rabu (20/9/2023). (ANTARA/HO-Pemkab Bekasi).
Abdillah menyebutkan pada 2023 ada 1.570 formasi PPPK yang dibuka bagi guru dengan kategori P1.
Namun demikian, pihaknya belum dapat memastikan ada atau tidak formasi untuk guru honorer agama.
"Maka, kami memohon kepada Kemenpan RB agar dibuka. Nanti, (ada atau tidaknya formasi) di sana, termasuk jumlahnya itu, bukan kami yang menentukan," ujarnya. (antara/jpnn)
Pj Bupati Bekasi Dani Ramdan menyampaikan info terbaru terkait penerimaan PPPK guru agama di Kabupaten Bekasi.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Banyak Guru PPPK Belum Terima Tunjangan, Dirjen Nunuk Angkat Suara
- 5 Berita Terpopuler: BKN Menjawab, Surat Keputusan Pengangkatan PPPK Diserahkan
- Belum Ada Jadwal Tes PPPK Tahap 2, SK Pengangkatan Oktober
- Ketahuilah, Ada Syarat Baru Perpanjangan Kontrak PPPK
- SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat Dibanding CPNS
- Belum Ada Kabar Jadwal Tes PPPK Tahap 2, Ini Pernyataan BKN, Singkat