Info Terbaru Dirjen Nunuk Soal Nasib P1 di PPPK 2024, Honorer Cermati

'"Jadi, memang saat pendaftaran PPPK 2024 semuanya bisa mendaftar," terangnya.
Dirjen Nunuk menambahkan KemenPAN-RB menginginkan saat pendaftaran semua kategori boleh mendaftar.
Namun, pemerintah nanti akan memberikan kekhususan kepada honorer termasuk P1 saat penentuan kelulusan.
"Nanti saat kelulusan baru akan diterapkan afirmasi. Afirmasi ini sesuai kategori yang diatur dalam PermenPAN-RB," ucapnya.
Dirjen Nunuk kembali menegaskan komitmen pemerintah khususnya Kemendikbudristek untuk menuntaskan masalah guru honorer termasuk P1 dan tenaga kependidikan honorer. Itu sebabnya, tahun ini tendik pun mendapatkan formasi di PPPK 2024.
"Kami sangat berharap pemda satu visi misi dengan pusat untuk menuntaskan masalah honorer. Kemendikbudristek tidak bisa berjalan sendiri dan butuh dukungan berbagai instansi terkait terutama pemda," pungkas Dirjen Nunuk Suryani. (esy/jpnn)
Info terbaru Dirjen Nunuk soal nasib P1 di PPPK 2024, honorer cermati baik-baik.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN: Tes PPPK Tahap 2 Dimulai 22 April, Honorer Persiapkan Diri