Info Terkini dari AKBP Febri soal Kasus Pengeroyokan yang Menewaskan Anggota TNI Pratu Sahdi
Pada insiden itu, selain menewaskan Sahdi, dua warga sipil terluka, yaitu Samsul Ma'arif dengan luka sobek di dada sebelah kanan dan punggung belakang.
Lalu, Soleh yang mengalami luka di bagian jari manis sebelah kanan putus dua ruas.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Endra Zulpan membeberkan kronologis pengeroyokan yang dilakukan oleh sejumlah orang tak dikenal hingga menewaskan anggota TNI AD bernama Sahdi (22).
Anggota TNI itu meninggal dunia akibat luka sabetan senjata tajam.
"Korban saling pukul dan satu pelaku berkaus hitam mencekik leher korban Sahdi sambil memegang tangan korban," beber Kombes Zulpan.
Baca Juga: Anda Kenal Selebgram Ini? Dia sudah Ditangkap Polisi
Tak hanya sampai di situ, seorang pelaku berkaus biru menusuk korban menggunakan senjata tajam sebanyak dua kali hingga korban jatuh tersungkur. (cr3/jpnn)
AKBP Febri Isman Jaya mengungkap perkembangan terkini kasus pengeroyokan yang menewaskan anggota TNI AD bernama Pratu Sahdi, 22, di Penjaringan, Jakarta Utara, Minggu (16/1)
Redaktur : Budi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
- Ulas Putusan MK, Megawati Bicara Sanksi Pidana Bagi ASN & Anggota TNI/Polri yang Tak Netral
- Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Dalam Kota Jakarta Ditangkap
- Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
- Oknum Polisi Pembunuh Warga di Cilegon Tersangka, Sahroni: PTDH Sekalian
- Ini Alasan Polisi Periksa Jefri Nichol Terkait Kasus Dugaan Pengeroyokan
- Kontroversi Jabatan Mayor Teddy, Refly Harun Ungkap 3 Kesalahan yang Ditutupi-tutupi