Informasi Terbaru dan Penting seputar Pendaftaran CPNS 2018
Selasa, 11 September 2018 – 08:44 WIB
Yang lolos administrasi diperkirakan 3 juta orang atau setengah dari pendaftar.
Para peminat CPNS silahkan siapkan ini:
1. Fokus pada diri sendiri sesuai kualifikasi pendidikan. Misalnya sarjana hukum silahkan cari dimana saja formasi yang membuka analisis hukum. Tidak perlu mencoba yang bukan kualifikasi.
2. Syarat administrasi
- NIK. Pastikan sudah benar-benar cocok dengan identitas
- Kartu Keluarga (KK)
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)
- Ijazah terakhir
Aktivasi website untuk pendaftaran CPNS 2018, akan dibuka pada 19 September mendatang.
BERITA TERKAIT
- 5 Temuan BPK terhadap Pelaksanaan Tes CPNS 2018
- Berita Terbaru Pendaftaran CPNS 2019: Usulan Formasi PPPK Tidak Disetujui
- Sudah Diangkat jadi PNS, Tapi Masih Sedih Ada Teman Honorer K2 Tak Lolos CPNS
- Pernyataan Terbaru BKN soal SK Pengangkatan CPNS
- Selamat 1.964 PNS Baru Sudah Terima SK
- Ada CPNS Belum Bertugas tapi Sudah Minta Pindah