Infrastruktur Sail Morotai Ditenggat Tuntas 31 Agustus
Selasa, 14 Agustus 2012 – 07:30 WIB

Infrastruktur Sail Morotai Ditenggat Tuntas 31 Agustus
"Soal itu, sudah ada izin. Karena itu diharapkan sebelum Sail sudah bisa tuntas. Begitu juga soal jaringan telekomunikasi dan informatika yang masih ada gangungan akan dikoordinasikan dengan Menkominfo sehingga secepatnya diselesaikan,"Â ujar Agung.
Kedatangan rombongan menteri cukup singkat di Morotai. Mereka hanya beberapa jam saja dan balik ke Jakarta. Sementara, sebelum kedatangan dua menteri ini, Gubernur Thaib Armaiyn dari Ternate bersama rombongan provinsi dari bandara langsung meninjau pembangunan Pelataran Sail. Gubernur menginstruksikan kepada kontraktor yang menangani pembangunan pelataran Sail untuk menambah 20 tenaga kerja karena pekerjaan pemasangan paving dan keramik hingga saat ini belum selesai. (wm-12/ici/fai)
DARUBA - Kesiapan infrastruktur penunjang Sail mendapat perhatian utama, menjelang pelaksanaan Sail Mororai pada 15 September mendatang. Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jalur Selatan-Selatan Terhambat, Polda Jateng: Ini Kuasa Tuhan
- Wali Kota Pekanbaru Gandeng Polisi Tindak Tegas Oknum yang Buang Sampah di TPS Liar
- Wali Kota Pekanbaru Gandeng Polisi Tindak Tegas Oknum yang Buang Sampah di TPS Liar
- Wali Kota Pekanbaru Tutup TPS Liar di Jalan Soekarno Hatta Ujung
- Kapolres Cianjur: Jalur Puncak Lancar Saat Angkot Tak Beroperasi
- Narapidana di Lapas Lombok Barat Bisa Video Call dengan Keluarga