Ingat, Kader dan Calon Kada PDIP Wajib Menghidupi Prinsip Ini

Ingat, Kader dan Calon Kada PDIP Wajib Menghidupi Prinsip Ini
Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto. Foto: dokumen JPNN.Com

Karena itu, kata Hasto, ada tiga unsur penting dalam perumusan kebijakan publik. Yakni leadership pemegang kebijakan, sense of direction, serta sense of discovery yang membuka ruang kreativitas dan daya cipta. "Kombinasi ketiga hal itu yang akan menentukan jalan perubahan," kata Hasto.

Untuk itu pula PDIP memastikan dalam proses kaderisasi menempatkan kepentingan politik sebagai daya ubah sistemik atas sistem manajemen pemerintahan, perekonomian dan sosial budaya. "Dan mensyaratkan kepemimpinan yang memberi arah masa depan bagi bangsa sehingga semakin berdaulat, berdikari, serta berkepribadian," tegasnya.(JPG/ara/JPNN)


Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menyatakan bahwa partainya terus berupaya menghasilkan kebijakan politik yang senafas dengan


Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News