Ingat, SEA Games 2019 Hanya 30 Cabor
Kamis, 06 September 2018 – 00:26 WIB
Terkait hal ini, Budi Saputra, manajer pelatnas balap sepeda juga belum mendapatkan kepastian terkait nomor event apa saja yang akan berlangsung di SEA Games tahun depan. Namun, PB ISSI berkomitmen untuk menjalankan pelatnas jangka panjang.
Sebab, pengumpulan poin untuk kualifikasi Olimpaide juga berlangsung awal tahun depan. “Dimainkan atau tidak, prinsip kami pelatnas jalan terus,” ujarnya.
Sementara itu, khusus balap sepeda track Indonesia berkesempatan menjadi tuan rumah Kejuaraan Asia tahun depan. Itu juga menjadi fokus lain PB ISSI dan para atlet balap sepeda Indonesia. (nap)
SEA Games 2019 bakal mempertandingkan sekitar 30 cabor saja, tidak terlihat cabor-cabor andalan Indonesia yang berkibar di Asian Games 2018.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Berharap Cabor Angkat Besi Raih Medali Emas di Olimpiade 2024
- Lompat Tali Berpotensi Jadi Cabor Olimpiade di Masa Depan
- Lalu Arif Rahman Hakim Siap Membenahi Cabor Renang di NTB
- Update Klasemen Perolehan Medali ASEAN Para Games 2022, Indonesia Melejit
- Terpilih Aklamasi Pimpin KBI, Ngatino Bertekad Bawa Kickboxing Masuk Cabor DBON
- Tim Review Beberkan Alasan Mengapa Hanya 31 Cabor Dikirim ke SEA Games 2021