Ingat ya, Belum Ada Kebijakan Pemerintah soal Pelaksanaan PPPK 2022, kecuali...
Jumat, 05 Agustus 2022 – 14:25 WIB
![Ingat ya, Belum Ada Kebijakan Pemerintah soal Pelaksanaan PPPK 2022, kecuali...](https://cloud.jpnn.com/photo/galeri/watermark/2020/01/27/IMG_20200127_141332.jpg)
Badan Kepegawaian Negara menegaskan sampai saat ini belum ada kebijakan pemerintah soal PPPK 2022. Ilustrasi Foto : Ricardo/JPNN.com
Sementara itu, Sekretaris Ditjen Guru Tenaga Kependidikan (GTK) Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) Nunuk Suryani menegaskan penempatan guru lulus PG belum dimulai. Para guru lulus PG diminta menunggu informasi resmi dari pemerintah.
"Belum ada penempatan guru lulus PG. Ditunggu saja, nanti pemerintah pasti mengumumkan secara resmi," tegasnya.
Dia mengimbau guru honorer tidak mudah terhasut dengan informasi yang sumbernya tidak jelas. (esy/jpnn)
Badan Kepegawaian Negara menegaskan sampai saat ini belum ada kebijakan pemerintah soal PPPK 2022
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Instruksi KemenPAN-RB Diabaikan Panselda, Honorer TMS PPPK Tahap 2 Minta Solusi
- Akmal Malik Terus Mengupayakan Semua Guru Honorer di Kaltim jadi ASN
- 5 Berita Terpopuler: Pengangkatan Honorer Bertahap 5 Tahun, BKN Minta Semua Bergerak, PPPK Tolong Kembalikan ke Sekolah Asal
- Perangkat Desa Lulus PPPK, Sekda Yusran: Mereka Harus Memilih Salah Satu
- Andy Mengungkap Jumlah Honorer Terkena PHK, Ya Ampun
- 64 Orang Lulus PPPK 2024 Diminta Mengundurkan Diri, Pilih Salah Satu