Ingatlah, Mungkin Ini Ramadan Terakhir..
Senin, 12 April 2021 – 19:05 WIB
Imam Besar Masjid Istiqlal, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA saat menjadi narasumber Podcast JPNN.com. Foto: Andika Kurniawan/JPNN.com
"Ingatlah kematian. Karena itu, marilah betul-betul berkontemplasi untuk meraih keberuntungan di bulan suci Ramadan ini.
Nasaruddin berharap, Ramadan tahun ini mengangkat seluruh ancaman seperti virus corona dari muka bumi.
"Gunung yang batuk berjemaah, hujan yang membawa banjir, semoga dihentikan oleh Allah," tutur Kiai Nasaruddin. (*/jpnn)
Ingatlah kematian dan marilah betul-betul berkontemplasi untuk meraih keberuntungan di bulan suci Ramadan ini.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Riset IDSIGHT: Menag Nasaruddin & Menko AHY Masuk Jajaran Menteri Berkinerja Terbaik
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol