Inggris Bakal Paksa Google Bersihkan Diri dari Pornografi
Senin, 10 Juni 2013 – 19:19 WIB

Google. Foto: AFP
Cameron mengatakan bahwa waktu untuk saling berdebat dan menyalahkan sudah habis. Menurutnya, semua pihak harus bekerjasama demi menyelamatkan anak-anak yang akan menjadi generasi penerus.
Menurutnya, upaya untuk memberantas pornografi di internet itu memang sudah menunjukkan tanda-tanda menggembirakan. "Tapi saya ingin tindakan yang lebih," jelasnya.
Sementara pihak Google menegaskan, dibutuhkan suatu tindakan yang tepat untuk menghapus materi ilegal dan ekstrim dari hasil pencarian yang dilakukan para penggunanya. Google sendiri telah menerapkan zero tolerance untuk gambar pelecehan seksual terhadap anak.(AFP/nam/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS