Inggris jadi Tim Keempat yang Tembus 16 Besar Piala Dunia Wanita 2019

Inggris jadi Tim Keempat yang Tembus 16 Besar Piala Dunia Wanita 2019
Kiper Argentina berjibaku melayani serangan Inggris di Piala Dunia Wanita 2019. Foto: AFP

Sementara dari Grup C, Italia tembus 16 Besar setelah memetik kemenangan kedua di grup, dari Jamaika. Italia menang 5-0.

Di laga terakhir, Azzurre akan berhadapan dengan Brasil yang masih punya peluang lolos ke 16 Besar. (adk/jpnn)

Inggris jadi Tim Keempat yang Tembus 16 Besar Piala Dunia Wanita 2019
Timnas Italia di Piala Dunia Wanita 2019. Foto: fifa


Inggris memastikan tembus 16 Besar Piala Dunia Wanita 2019 setelah mengalahkan Argentina 1-0 di matchday kedua Grup D.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News