Ingin Beli Rokok, Dua Pemuda Cetak Uang Sendiri
Selasa, 11 Juni 2013 – 18:55 WIB

Ingin Beli Rokok, Dua Pemuda Cetak Uang Sendiri
BINJAI – Wiria Jaya (25) warga Tanah Merah Kecamatan Binjai Selatan dan Ferry Syahputra (20) warga Marcapada Kecamatan Binjai Selatan, nekat memalsukan uang kertas pecahan Rp100 ribu menggunakan HVS.
Aksi ke dua pria ini terbongkar dan harus berurusan dengan Pihak Kepolisian setempat, Senin (10/6).
Menurut Wiria, aksi tersebut dilakukannya karena tidak memiliki uang untuk membeli rokok. Berlatar belakang iseng, dirinya meminjam uang temannya dan mencetaknya dengan kertas HVS menggunakan mesin printer sebanyak 10 lembar.
Ia pun membelanjakan tiga lembar pecahan Rp300 ribu membeli rokok di salah satu warung di Jalan Genjer, Kecamatan Binjai Seletan.
BINJAI – Wiria Jaya (25) warga Tanah Merah Kecamatan Binjai Selatan dan Ferry Syahputra (20) warga Marcapada Kecamatan Binjai Selatan, nekat
BERITA TERKAIT
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka
- Penemuan Mayat Wanita Tanpa Kepala Bikin Geger Warga Serang