Ingin Keluar Kota dari Jakarta Naik Kereta Api Hari Ini? Simak Jadwalnya
Selasa, 25 Oktober 2022 – 10:51 WIB
![Ingin Keluar Kota dari Jakarta Naik Kereta Api Hari Ini? Simak Jadwalnya](https://cloud.jpnn.com/photo/galeri/watermark/2021/05/18/IMG_20210518_150734.jpg)
Di Jakarta, kereta api antarkota dapat diakses dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat. Lihat jadwalnya sebagai berikut. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - PT Kereta Api Indonesia (KAI) menyediakan layanan keberangkatannya untuk penumpang ke berbagai kota.
Di Jakarta, kereta api antarkota dapat diakses dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat.
Dilansir dari aplikasi KAI Access, jadwal KAI dari Jakarta ke berbagai kota di Indonesia, Selasa (25/10):
1. Jakarta-Bandung
Berangkat dari Stasiun Gambir:
- Argo Parahyangan pukul 12.30, 13.15, 15.30, 18.30 WIB
Berangkat dari Stasiun Pasar Senen:
- Cikuray pukul 17.55 WIB
Di Jakarta, kereta api antarkota dapat diakses dari Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat. Lihat jadwalnya sebagai berikut
BERITA TERKAIT
- Saksi Ungkap Detik-Detik Kecelakaan Maut Wisatawan Asal Jakarta di Pelabuhanratu
- Seusai Retret di Situ Lembang, Tim Beregu Campuran Indonesia Percaya Diri Menatap BAMTC 2025
- Soal Penyesuaian Tarif Air di Jakarta, Tim Transisi Pramono-Rano: Ada Rekomendasi KPK
- Grafiti 'Adili Jokowi' Kembali Menjamur di Jakarta, Tanda Publik Makin Murka?
- Imlek Fitri
- Kecelakaan KA Kertajaya Vs Sepeda Motor di Semarang, Pengendara Wanita Tewas