Ingin Kulit Wajah Terlihat Awet Muda dan Bercahaya, 5 Bahan Alami Ini Bisa Membantu Anda
Radiasi sinar matahari dan radikal bebas merupakan penyebab utama timbulnya tanda-tanda penuaan.
3. Bayam
Tidak hanya memiliki rasa yang lezat dengan serat dan zat besi yang tinggi, bayam juga memiliki kandungan vitamin C yang bisa meningkatkan produksi kolagen di kulit.
Kolagen yang cukup bisa menjaga kekencangan dan regenerasi kulit sehingga kulit akan lebih halus, glowing dan awet muda.
4. Teh Hijau
Daun teh yang memiliki aroma harum yang bisa menenangkan ini juga memiliki kandungan katekin, yang menjadi kunci tampilan awet muda.
Senyawa katekin memiliki sifat antiinflamasi, antioksidan dan antipenuaan sehingga bemanfaat untuk merawat kulit cantik Anda.
5. Minyak Zaitun Murni
Minyak zaitun memang dikenal sebagai salah satu minyak yang menjadi sumber lemak tersehat yang bisa mengatasi berbagai penyakit.
Minyak zaitun murni akan memberikan efek yang lebih baik dibandingkan minyak zaitun biasa.
Berdasarkan penelitian, 73 persen kandungan minyak zaitun murni adalah lemak tak jenuh tunggal yang sangat baik untuk mempertankan kekencangan kulit.(genpi/jpnn)
Ada beberapa bahan alami yang bisa membuat kulit wajah Anda terlihat awet muda dan bercahaya dan salah satunya ialah minyak zaitun murni.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
- Sakit Gigi Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 4 Bahan Alami Ini
- Rekomendasi Acne Gel Berbahan Alami untuk Atasi Masalah Jerawat
- Hadir di Healthy Fest 2024, NPURE Kampanyekan Generasi Kulit Sehat Indonesia
- 5 Khasiat Nanas Campur Madu, Kaya Kandungan Kolagen yang Penting untuk Tubuh
- 3 Bahan Alami yang Ampuh Jaga Kesehatan Jantung Anda
- Rambut Rontok Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 3 Bahan Alami Ini