Ingin Lihat MRT, DPRD DKI Terbang ke Hong Kong
Selasa, 11 Juli 2017 – 17:41 WIB
Di sisi lain, Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mendukung rencana DPRD DKI menyambangi Hong Kong untuk melihat MRT.
"Kalau Dewan ke Hong Kong itu saya pikir bagus juga supaya dia bisa tahu," kata Djarot.
Djarot menyatakan, Jakarta mengambil sistem MRT di Hongkong, terutama terkait pengelolaan dan pembangunan kawasan berorientasi transit.
Dengan mengetahui gambaran mengenai pengoperasian MRT, imbuh Djarot, DPRD DKI bisa ikut mengawasi pembangunan MRT.
"Karena akan dioperasikan tahun depan sejak saat ini, saya sudah perintahkan MRT untuk membangun sistemnya, merekrut SDM-nya. Pemerintah sebagai regulator," ucap Djarot. (gil/jpnn)
DPRD DKI Jakarta bakal melakukan kunjungan kerja ke Hong Kong. Hal ini dilakukan untuk mengkaji mengenai manajemen operasional mass rapid transit
Redaktur & Reporter : Gilang Sonar
BERITA TERKAIT
- Stasiun MRT Bundaran HI Kini Berganti Nama
- HUT Ke-79 TNI, Naik Transjakarta, MRT & LRT 5 Oktober Hanya Rp 1
- Ahok Kecam Pimpinan DPRD DKI yang Sebut Nama Ridwan Kamil: Tak Tahu Protokol!
- Ahok hingga Ridwan Kamil Hadiri Pelantikan Pimpinan DPRD DKI
- Kaesang Pakai Rompi Bertuliskan Anak Mulyono, Djarot PDIP Katakan Hal Ini, Jleb!
- Inilah Usulan Susunan Pimpinan DPRD Jakarta, Ada Sosok eks Staf Ahok