Ingin Melindungi Saksi, Tim Kuasa Hukum Paslon 02 Mendatangi LPSK
Sabtu, 15 Juni 2019 – 19:43 WIB

Rombongan tim kuasa hukum paslon 02 di Gedung LPSK, Jakarta Timur, Sabtu (15/6). Aristo Setiawan/JPNN.com
Saksi yang akan dihadirkan berbicara tentang kecurangan Pilpres 2019 yang diduga dilakukan pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Joko Widodo (Jokowi) - Ma'ruf Amin.
Tim kuasa hukum paslon 02 khawatir saksi yang akan dihadirkan mendapat tekanan pihak tertentu. Lagi pula, BW mengaku sudah mendengar curhatan dari para saksi yang akan dihadirkan dalam sidang PHPU Pilpres 2019. Para saksi itu khawatir keselamatannya terancam jika membeber dugaan kecurangan Pilpres 2019.
"Kami dapatkan ada berbagai saksi yang perhatian pada isu itu. 'Pak kalau saya kemukakan dan jadi saksi', apa jaminan keselamatan saya. Jadi ada saksi-saksi yang berkata seperti itu," ungkap dia. (mg10/jpnn)
Denny Indrayana tidak menjelaskan detail sosok saksi yang ingin dilindungi. Dia juga belum bisa menjelaskan jumlah saksi yang akan dilindungi di LPSK.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- LPSK Turun Tangan di Kasus Dugaan Kekerasan Seksual Mantan Rektor UNU Gorontalo
- Kasus Oknum TNI AL Bunuh Juwita, 4 Saksi Dilindungi LPSK
- Tarif Tarifan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi