Ingin Menang, Kroasia Wajib Cari Kelemahan Ochoa
Senin, 23 Juni 2014 – 10:15 WIB

Penjaga gawang Meksiko, Guillermo Ochoa. Getty Images
RECIFE - Kroasia masih punya kans menjejakkan kakinya di babak 16 besar. Hanya, lawan yang akan mereka hadapi di Stadion Itaipava Arena Pernambuco, Selasa (24/6) pagi WIB, memiliki barisan pertahanan yang kokoh dan penjaga Guillermo Ochoa yang jempolan.
Dari dua laga yang sudah dilakoni, gawang Ochoa sama sekali belum dibobol. Bahkan tuan rumah Brasil dibuat frustasi dengan penampilan penjaga gawang berusia 28 tahun itu. Sigap, cerdas mencari posisi juga handal menangkis bola-bola atas dan bawah. Sosok Ochoa inilah yang akan dijadikan kunci membendung serangan Kroasia yang komplek.
Baca Juga:
Mario Mandzukic, Ivan Perisic, juga Ivica Olic yang menjadi tumpuan serangan tim berkostum kotak-kotak merah putih itu. Perisic secara khusus menjadi tulang punggung The Blazer, julukan Kroasia, untuk menyuplai bola pada Mandzukic. Untuk mengantisipasi hal itu, Miguel Herrera, pelatih Meksiko, akui bahwa dirinya sudah siapkan strateginya.
Baca Juga:
RECIFE - Kroasia masih punya kans menjejakkan kakinya di babak 16 besar. Hanya, lawan yang akan mereka hadapi di Stadion Itaipava Arena Pernambuco,
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri