Ingin Mencoba Berbisnis Suvenir Pernikahan? Ikuti 7 Cara Ini

Ingin Mencoba Berbisnis Suvenir Pernikahan? Ikuti 7 Cara Ini
Peluang bisnis dengan pinjaman KTA. Foto: dok DBS

Membuat perencanaan usaha atau bisnis dapat kamu mulai dengan riset hal dasar. Demikian, mulailah mencari tahu seputar kebutuhan, dan mengenali betul lingkungan sekitar, apakah dekat dengan suatu gedung yang biasa disewakan untuk pernikahan.

Setelah itu, analisa kompetitor, merek, dan produk suvenir yang hendak dijual. Jangan lupa pula untuk merencanakan anggaran, dan menyusun strategi pemasaran secara teliti.

Mempersiapkan Modal

Kamu bisa mempersiapkan modal bisnis suvenir nikah custom dengan tabungan. Jika itu tidak memungkinkan, maka gunakan saja pinjaman. Salah satu yang dapat kamu manfaatkan adalah pinjaman KTA.

Menentukan Lokasi Berjualan

Kamu bisa mendirikan toko atau workshop suvenir nikah custom di manapun. Akan tetapi, usahakan lokasinya strategis. Dengan begitu, calon pelanggan pun dapat mengetahui eksistensi bisnismu.

Membuat Katalog dan Ketentuan

Kamu bisa menyediakan katalog produk supaya pembeli mudah memilih apa yang mereka inginkan.

Sebelum memulai bisnis suvenir pernikahan, kamu sebaiknya mengetahui sejumlah tips agar mempunyai gambaran tentang strategi yang harus dilakukan.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News