Ingin Mudah Gaet Pria, Kenakan Gaun Warna Merah
Rabu, 22 Mei 2013 – 11:36 WIB

Ingin Mudah Gaet Pria, Kenakan Gaun Warna Merah
JIKA Anda ingin menarik lebih banyak pria untuk profil online kencan Anda, pastikan Anda mengenakan baju merah di foto profil Anda.
Hasil dari penelitian yang berlangsung lebih dari setahun, menunjukkan bahwa wanita yang memakai gaun merah dalam foto profil mereka, menerima tanggapan yang lebih positif dari pelamar pada profil online kencan mereka, daripada ketika mereka memakai warna lain.
Adam Alter, seorang profesor pemasaran di NYU dan juga seorang penulis buku yang berjudul Drunk Tank Pink, menemukan bahwa secara umum warna merah menghasilkan reaksi yang lebih baik dari warna lain dalam hampir semua kasus.
Selain itu, peneliti dari University of Southern Brittany, Perancis juga mempelajari 64 wanita yang mengubah warna T-shirt dalam foto profil mereka setiap 14 hari selama 12 bulan.
JIKA Anda ingin menarik lebih banyak pria untuk profil online kencan Anda, pastikan Anda mengenakan baju merah di foto profil Anda. Hasil dari
BERITA TERKAIT
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo