Ingin Samarkan Mata Panda, 3 Masker Ini Bisa Membantu
Rabu, 05 Januari 2022 – 09:35 WIB
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda memiliki mata panda? Mata panda biasanya terjadi karena seseorang kurang istirahat.
Mata panda atau lingkaran hitam di bawah mata ini pada awalnya memang membuat Anda biasa saja.
Namun, seiring berjalannya waktu, segala sesuatu bisa berubah.
Lama-kelamaan, mata panda ini membuat penampilan kurang menarik dan menurunkan kepercayaan diri seseorang.
Nah, ada beberapa masker yang bisa membantu menyamarkan mata panda Anda.
Berikut ini pejelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Baca Juga:
1. Masker Tomat
Antioksidan lycopene pada tomat memberi efek pencerah kulit.
Ada beberapa masker yang bisa Anda gunakan untuk menyamarkan mata panda seperti masker mentimun.
BERITA TERKAIT
- Hancurkan Ketombe dengan Menggunakan 4 Masker Alami Ini
- 3 Masker Alami yang Ampuh Hilangkan Mata Panda dengan Mudah
- Begini Cara Membuat Masker Wajah dari Tisu Bambu, Gampang Banget
- MMI Donasikan 20 Ribu Masker kepada Penumpang MRT Jakarta
- Hilangkan Mata Panda dengan Mengonsumsi 10 Makanan Ini
- 5 Manfaat Pare Campur Madu, Bikin Wanita Ketagihan Mengonsumsinya