Ingin Sandang Ban Kapten Timnas Inggris
Selasa, 21 Mei 2013 – 18:31 WIB
LONDON - Menjadi pemimpin di Tim Nasional (Timnas) tentu merupakan mimpi besar pemain sepak bola. Itu juga yang dirasakan gelandang muda Arsenal, Jack Wilshere. Pemain berusia 2 1 tahun itu bermimpi suatu saat bisa mengenakan ban kapten di lengannya.
“Saya ingin menjadi kapten Arsenal dan Timnas Inggris. Itu merupakan sebuah mimpi besar untuk saya. Itu adalah mimpi yang sangat hebat,” terang Wilshere seperti dilansir Goal, Selasa (21/5).
Baca Juga:
Saat ini, ban kapten Timnas Inggris masih disandang Steven Gerrard. Nah, setelah Gerrard, Wilshere memprediksi striker Manchester United (MU) Wayne Rooney yang akan menjadi penerus.
Meski begitu, dengan usia yang masih sangat muda, peluang Wilshere tentu sangat besar. Apalagi, dia juga menjadi andalan utama di lini tengah Arsenal. Dia juga tak mau mempremasalahkan rivalitas yang terjadi di timnas seiring perseteruan di masing-masing klub.
LONDON - Menjadi pemimpin di Tim Nasional (Timnas) tentu merupakan mimpi besar pemain sepak bola. Itu juga yang dirasakan gelandang muda Arsenal,
BERITA TERKAIT
- Alasan Mantan Pelatih Timnas Malaysia Menerima Pinangan Persis Solo
- Piala AFF 2024: Mimpi Timnas Indonesia Menghapus Kutukan Runner Up
- Future Champions, Tantangan Seru untuk Calon Juara Bulu tangkis
- Dihantam Cedera Hamstring, Vinicius Jr Absen Bela Madrid Melawan Liverpool
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024