Ingin Sukses Jadi Foodpreneur? Coba Terapkan Langkah Ini
Selasa, 20 Maret 2018 – 07:15 WIB
Mulai dengan sumber di sekitar
Tidak bisa memasak bukan berarati tidak bisa menjadi foodpreneur loh.
“Misalnya kalau kita enggak bisa memasak, mungkin bisa memberdayakan ibu, adik, kakak, atau pasangan yang bisa memasak,” kata wanita yang bekerja di foodindo ini.
Mulai dari pasar terkecil
Setelah mendapatkan juru masak untuk membuat produk kuliner, mulailah dengan memasarkannya di lingkungan terkecil. Misalnya grup arisan ataupun grup alumni.
Buat business plan
Mulailah dengan membuat perhitungan yang mantap. Mulai dari harga pokok, hingga keuntungan per porsi. Lalu proyeksikan untuk 3, 6, dan 12 bulan ke depan. Yang paling penting, catat semua pendapatan dan pengeluaran.
Manfaatkan teknologi
Memulai bisnis kuliner, ternyata tak perlu dipusingkan dengan urusan modal yang besar, SDM ataupun lokasi pemasaran.
BERITA TERKAIT
- Kata Pakar soal BPA pada Galon Polikarbonat, Mitos atau Fakta?
- Majukan Brand Lokal Indonesia Melalui Panggung Hybrid Fashion Show
- Herbalife Kampanyekan Pentingnya Asupan Protein, Dorong Hidup Sehat
- 5 Manfaat Air Perasan Jeruk Nipis, Bantu Cegah Serangan Penyakit Ini
- Chief Human Capital Officer ACC Raih Indonesia Most Powerful Women Awards 2024
- 6 Manfaat Air Rebusan Pare Campur Madu, Bikin Diabetes Ambyar