Ingin Swasembada, Terus Impor Gula
Senin, 03 Januari 2011 – 20:35 WIB
Izin impor gula kristal putih (GKP) dari Kementrian Perdagangan adalah sebanyak 450.000 ton. Izin impor ini diberikan kepada 6 IT yang berasal dari BUMN. Yakni kepada kepada PTPN X sebanyak 90.000 ton, PTPN IX sebanyak 70.000 ton, PTPN XI sebanyak 90.000 ton, RNI sebanyak 50.000 ton, PPI sebanyak 90.000 ton dan Bulog 60.000 ton. Izin impor ini telah dikeluarkan sejak 8 September 2010 untuk periode impor 1 Januari 2011 sampai 15 April 2011.(afz/jpnn)
JAKARTA -- Pemerintah menyatakan tekadnya untuk bisa swasembada gula pada tahun 2014. Namun hingga tahun 2011 ini, untuk memenuhi kebutuhan gula
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pupuk Kaltim Kembali Raih Predikat Platinum di Ajang ASSRAT 2024
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024
- Mendes Yandri Susanto Sebut BUMDes Penting Cegah Efek Negatif Urbanisasi Bagi Desa