Ingin Terbebas dari Penyakit Jantung, Stroke, Diabetes? Hindari 3 Hal ini

Ingin Terbebas dari Penyakit Jantung, Stroke, Diabetes? Hindari 3 Hal ini
Ilustrasi - Gula. Foto: Antara

Annis menjelaskan, jika ingin makanan yang dikonsumsi memiliki cita rasa yang tinggi, namun juga ingin diet rendah garam, dengan menggunakan bumbu umami seperti monosodium glutamat (MSG) bisa dijadikan solusi.

"Satu pucuk sendok teh MSG (2 gram) yang mengandung 12 persen sodium akan memberi efek enak yang sama pada makanan yang diberi garam lima gram atau satu sendok teh dengan kandungan sodium 38 persen," kata Annis.

Banyak penelitian di luar negeri seperti di Jepang, menunjukkan penggunaan MSG bisa menjadi strategi diet rendah garam.

"Sebab, kandungan natrium dalam MSG hanya 1/3 dari kandungan natrium pada garam dapur biasa," pungkas Annis.(Antara/jpnn)

Bagi anda yang ingin terbebas dari penyakit jantung, stroke, diabetes, obesitas hingga hipertensi, hindari tiga hal ini


Redaktur & Reporter : Ken Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News