Ingin Terhindar dari Stroke, Jangan Ragu Konsumsi Sebutir Telur Setiap Hari
Jumat, 15 Oktober 2021 – 11:43 WIB

Telur Ayam Kampung. Foto : Ricardo/JPNN.com
Telur juga mengandung antioksidan yang bisa mengurangi stres oksidatif dan peradangan, serta mengandung vitamin A, D, dan E.
Vitamin E telah diketahui bisa menurunkan risiko terjadinya serangan jantung dan mencegah penggumpalan darah di pembuluh arteri.(genpi/jpnn)
Ada cara mudah yang bisa Anda lakukan jika ingin terhindar dari stroke seperti dengan mengonsumsi sebutir telur setiap hari.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Rutin Mengonsumsi 5 Makanan Ini, Kolesterol Bakalan Makin Tidak Terkendali
- 6 Makanan Kaya Vitamin K yang Bisa Anda Konsumsi
- Omega-3 jadi Senjata Ampuh Lawan Kolesterol dan Risiko Penyakit Jantung
- Rutin Mengonsumsi 8 Makanan Ini, Kesehatan Otak Tetap Terjaga
- Truk Pengangkut Telur & Sembako Terbalik di Jalintim, Kapolres Pelalawan Langsung Atur Lalu Lintas
- Grup RS Siloam Hadirkan Stroke Ready Hospitals, Layanan Tanggap Darurat & Tepat