Ingin Turunkan Berat Badan dengan Mudah, Lakukan Saja 4 Trik Jitu Ini

Ingin Turunkan Berat Badan dengan Mudah, Lakukan Saja 4 Trik Jitu Ini
Ilustrasi Kopi. Foto: Ricardo/JPNN.com

Serat juga membantu meningkatkan pencernaan dan baik untuk bakteri usus.

Sertakan biji-bijian utuh, buah-buahan dan sayuran bersama kulitnya.

4. Minum air putih

Anda harus minum air terutama di saat mulai merasa lapar lagi.

Melakukannya secara konsisten akan membuat Anda merasa kenyang dan membuat tubuh terhidrasi.

Ini membantu dalam pencernaan, meningkatkan gerakan usus serta mengurangi sembelit dan juga baik untuk kulit.

Kalau kebutuhan air untuk tubuh kita tercukupi, maka kita tidak akan mudah merasa lapar.

Oleh sebab itu, kita disarankan untuk minum air pada 10 hingga 15 menit sebelum makan.

Ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan jika ingin menurunkan berat badan dengan mudah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News