Ingin Wajah Terlihat Awet Muda, Konsumsi 5 Rebusan Air Herbal Ini

Ingin Wajah Terlihat Awet Muda, Konsumsi 5 Rebusan Air Herbal Ini
Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com

2. Pegagan atau gotu kola

Pegagan atau gotu kola berfungsi untuk membantu regenerasi sel tubuh.

Pegagan juga bermanfaat untuk mencegah alzheimer atau pikun.

3. Kunyit

Senyawa kurkumin yang terdapat dalam bahan herbal ini terbukti memiliki efek anti-aging yang kuat.

Kunyit juga memiliki sifat anti-inflamasi dan antioksidan yang membantu mencegah timbulnya beberapa penyakit.

4. Kayu manis

Kayu manis selain berfungsi sebagai anti-radikal bebas, juga terkenal kaya akan anti inflamasi.

Ada beberapa rebusan air herbal yang bisa Anda konsumsi agar wajah selalu terlihat awet muda.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News