Ini 10 Provinsi Paling Rawan Netralitas ASN, Ferry Liando Singgung Jatah Honorer
Jumat, 22 September 2023 – 07:55 WIB

Isu netralitas ASN selalu menjadi sorotan jelang pemilu. Ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com - JAKARTA - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) merilis 10 provinsi yang berpotensi memiliki kerawanan netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pemilu 2024.
Sepuluh besar provinsi yang berpotensi memiliki kerawanan netralitas ASN, yakni:
1. Maluku Utara (Malut)
2. Sulawesi Utara (Sulut)
3. Banten.
4. Sulawesi Selatan (Sulsel)
5. Nusa Tenggara Timur (NTT)
6. Kalimantan Timur (Kaltim)
Berikut ini daftar nama 10 provinsi rawan netralitas ASN pada Pemilu 2024, Ferry Daud Liando menyinggung jatah honorer.
BERITA TERKAIT
- Dua Honorer Ditangkap Polisi di Lokasi Berbeda, Kasusnya Sama
- Rapelan TPP ASN Segera Cair, Alhamdulillah
- 4.000 ASN Rejang Lebong segera Terima TPP, Anggaran Sudah Disiapkan
- 5 Berita Terpopuler: Perkembangan Terbaru RPP Manajemen ASN, Masih Misterius, Ada Kata Insyaallah
- Seleksi PPPK Tahap 2, Zamroni: Semoga Semua Honorer Terserap, Amin
- Dipastikan Banyak Honorer Gagal Seleksi PPPK Tahap 2, Bagaimana Nasib Mereka?