Ini 3 Perwira yang Lengser di Kasus Kematian Brigadir J, Apa Keterlibatan dan Profilnya?
Kamis, 21 Juli 2022 – 02:00 WIB
Setelah 1991, Kombes Budhi ditarik ke wilayah hukum Polda Metro Jaya sampai 2004. Dia lalu mendapat tugas sebagai penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) selama dua tahun.
Budhi yang aktif di bidang reserse itu juga tercatat banyak mengemban tugas di Polda Metro Jaya, SSDM Polri, dan Bareskrim Polri. (tan/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Irjen Ferdy Sambo, Brigjen Hendra Kurniawan, dan Kombes Budhi Herdi Susianto dinonaktifkan oleh Kapolri Akibat Kasus Kematian Brigadir J.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- Gugus Tugas Polri Tancap Gas Dukung Ketahanan Pangan
- Ronny Bicara Putusan MK, Anggota TNI & Polri Kena Pidana Kalau Tak Netral
- Bamsoet Minta Polri Jerat Bandar Narkoba Dengan Pasal Tindak Pidana Pencucian Uang