Ini 4 Keuntungan Mengendarai Motor Trail di Jalan Raya
Sabtu, 03 Juli 2021 – 07:29 WIB

Kawasaki KLX. Foto: dok Kawasaki
Kalau Anda ingin bisa bergerak bebas di mana saja, mungkin sudah saatnya Anda beralih ke motor trail. Temukan motor trail pertama Anda di Blibli dengan para penjual yang terpercaya.
Dengan memiliki motor trail, Anda juga bisa memiliki komunitas dengan hobi sama. Anda bisa bergabung di forum-forum otomotif yang memiliki ketertarikan akan medan offroad.
Selain mendapat teman, Anda akan mendapat tempat untuk berbagi hal yang sama-sama disukai.(flo/jpnn)
Motor trail memiliki kapasitas mesin yang lebih besar jika dibandingkan dengan kendaraan roda dua biasa.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Honda CB1000F Concept Unjuk Gigi, Calon Rival Kawasaki Z900RS
- Kawasaki Ninja 500 Series Bersolek, Harga di Atas Rp 100 juta
- One Or Eight dan pH-1 Suguhkan Kawasaki versi Remix
- Honda Cross Cub 50, Motor Bebek Bergaya Trail, Sebegini Harganya
- Shoei dan Kawasaki Memperkenalkan Helm Edisi Khusus, Sebegini Harganya
- Kawasaki KLX230 Sherpa Tawarkan Perlengkapan Baru, Sebegini Harganya