Ini 4 Pemicu Terpuruknya Rupiah dan Dampaknya ke Depan

"Penerimaan negara terancam tidak mencapai target, sehingga menimbulkan kekhawatiran yakni tidak terpenuhinya target pembangunan infrastruktur yang digalakkan Pemerintahdan hal itu"berpotensi meningkatkan defisit anggaran yang dibiayai oleh utang," ujarnya.
Kedua, pengangguran dan angka kemiskinan semakin meningkat. Dengan tingginya angka pengangguran dan kemiskinan saat ini maka akan berpengaruh pada dampak selanjutnya yakni Indonesia akan masuk dalamperangkap negara berpendapatan menengah.
Hal tersebut memicu turunnya sektor riil danakan mengancam terpenuhi kebutuhan konsumsi dari produk dalam negeri, sehingga berpeluang semakin meningkatnya ketergantungan impor.
"Kemudian, ada pula dampak pada penurunan daya beli. Dengan semakin rendahnya kinerja sektor riil maka kesempatan kerja akan semakin menurun. Terakhir, ada sentimen negatif dari investor yang akan mengurangi kepercayaan (confidence) pelaku pasar. Ini bisa berdampak potensi masuknya investasi ke Indonesia tidak dapat terealisasi," tuturnya. (owi/ken/gen/dee)
JAKARTA - Direktur Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Enny Sri Hartati mencoba memaparkan beberapa faktor yang memicu pelemahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Peredaran Rokok Polos Gerus Penerimaan Negara, Komisi XI DPR Berkomitmen Lakukan Hal Ini
- Tanggapi Santai Perang Tarif AS vs China, Bahlil: Ini Bukan Seperti Dunia Mau Berakhir
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Bulog Mojokerto Catat Serapan Gabah & Beras Tertinggi se-Jatim, Kodim 0815 Beri Apresiasi
- ICS Compute Luncurkan Secure Saver Edge, Solusi CDN Revolusioner
- Harga Emas Diprediksi Bisa Tembus USD 4.000 Per Troy